18 Juli 2022 | Kegiatan Statistik
Pelaksanaan lapangan ubinan dan survey harga yang dilaksanakan pada tahun 2022 ini adalah merupakan kelanjutan atau rangkaian kegiatan pada tahun sebelumnya. Pelaksanaan lapang ubinan dan survey merupakan upaya Indonesia untuk menuju satu data ubinan dan harga ini dilaksanakan di seluruh wilayah di Indonesia termasuk di kabupaten Pati. Kegiatan ubinan dan survey harga dilaksanakan setiap bulanya dengan cara mengambil beberapa sampel untuk ubinan dan harga.
Adapuun tujuan dari ubinan dan surve harga adalah:
1. Memperkirakan jumlah, distribusi, dan produksi dr hasil ubinan
2. Memperoleh data untuk penghitungan parameter demografi
3. Sumber data harga yang real dan sesuai lapangan
4. Untuk mengetahui hasil produksi palawija di wilayah kabupaten pati
Berita Terkait
Pelaksanaan Lapangan SPLF2020 di Kecamatan Gembong
PEMBINAAN STATISTIK SEKTORAL DI KECAMATAN GEMBONG
Rapat Persiapan Pelaksanaan Survei KSA, Ubinan dan Survei Pertanian 2024
Pemutakhiran LF SP2020 di Kecamatan Gembong
Kegiatan Pemutakhiran Kerangka Geospasial dan Muatan Wilkerstat ST 2023 Kecamatan Gembong
[Terima Kasih] Pelaksanaan Lapangan ST2023 Telah Usai
Badan Pusat Statistik
BPS Kabupaten Pati (Statistics of Pati Regency) Jl. Pati-Kudus Km.3
Telp (0295) 381905
Email : bps3318@bps.go.id