Briefing Petugas Survei VHTL dan VDTW 2024 - Berita dan Siaran Pers - Badan Pusat Statistik Kabupaten Pati

Layanan Online Pelayanan Statistik Terpadu dapat melalui email: bps3318@bps.go.id dengan subject Permintaan Data; Pelaporan Layanan yang Tidak Sesuai Prosedur dapat dilakukan melalui http://lapor.go.id atau https://s.bps.go.id/pengaduanbpspati

Untuk mendapatkan data-data BPS, Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kabupaten Pati dapat dikunjungi setiap hari kerja mulai pukul 08.00 s.d 15.30 WIB (tanpa jam istirahat)

Layanan Online Pelayanan Statistik Terpadu (PST) BPS Kabupaten Pati dapat melalui Layanan Informasi Statistik untuk Anda (LISA) WA 0851-9591-3318

Briefing Petugas Survei VHTL dan VDTW 2024

Briefing Petugas Survei VHTL dan VDTW 2024

6 Juni 2024 | Kegiatan Statistik


Kamis (6/6), BPS Kabupaten Pati mengadakan briefing petugas VDTW dan VHTL 2024.

VHTL adalah survei tahunan pariwisata yang berkaitan dengan perusahaan/usaha penyedia jasa akomodasi. Sedangkan VDTW adalah survei tahunan pariwisata tentang perusahaan/usaha daya tarik wisata, jasa akomodasi.


Briefing ini bertujuan untuk menyamakan persepsi mengenai pelaksanaan pendataan VHTL dan VDTW 2024.

 

Cakupan survei VHTL adalah perusahaan-perusahaan yang termasuk dalam kategori I (Penyediaan Akomodasi dan Penyediaan Makan Minum) dalam KBLI tiga digit 551. Sementara cakupan VDTW mencakup kategori L (Real Estat) KBLI lima digit 68120 dan kategori R (Kesenian, Hiburan, dan Rekreasi) KBLI tiga digit 910 dan 932. Survei VHTL dan VDTW dilakukan dengan bermodakan Computer Assisted Personal Interviewing (CAPI) menggunakan aplikasi FASIH.

 

Harapannya pelaksanaan survei-survei tersebut berjalan lancar dan selesai tepat waktu serta menghasilkan data-data terkait perkembangan dan prospek usaha jasa akomodasi dan usaha objek wisata di Kabupaten Pati.

(Humas)

 

#cintadata

#vhtl

#vdtw

#statistikpariwisata

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

BPS Kabupaten Pati (Statistics of Pati Regency) Jl. Pati-Kudus Km.3

Telp (0295) 381905

Email : bps3318@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik