November 26, 2024 | Other Activities
Bertempat di Ruang Rapat Rajawali, Bapperida
Kabupaten Pati, Selasa, 26 November 2024, BPS Kabupaten Pati hadir dalam Rapat Koordinasi Pokja dan Forum PKP Kabupaten
Pati yang berfokus pada penanganan kemiskinan ekstrem Kabupaten Pati.
Rakor tersebut dihadiri Kepala Bapperida
Kabupaten Pati, Muhtar selaku Wakil Ketua Pengarah Pokja PKP, dan peserta dari OPD/instansi/BUMN/BUMD/Lembaga/Akademisi/Swasta.
Hadir dan membuka acara tersebut Sekretaris
Daerah Kabupaten Pati, Jumani selaku Ketua Pengarah Pokja PKP Kabupaten Pati. Dalam
sambutannya, Jumani menyampaikan bahwa penanganan kemiskinan ekstrem bukan
hanya menjadi tanggung jawab pemerintah, namun juga masyarakat dan swasta.
Pada akhir acara dilakukan penandatanganan
Berita Acara hasil kesepakatan Rakor Pokja dan Forum PKP diantaranya
menyepakati Restrukturisasi SK Pokja dan SK Forum PKP agar lebih berkinerja
optimal.
(Humas)
#pkp
#rakor
#asnberakhlak
Related News
Rapat Koordinasi dalam rangka Evaluasi Pelaksanaan SDI di Kabupaten Pati tahun 2024
Rapat Kerja Penelitian dan pengembangan Pertahanan TNI di Kodim PATI
Rapat Koordinasi Kegiatan Statistik Sosial Tahun 2023
Rapat Koordinasi Nasional Tim Pengendali Inflasi Daerah
One Indonesia Data Forum Pati Regency
Perkuat Sinergi dalam Rapat Koordinasi Survei Ekonomi Pertanian 2024
BPS-Statistics Indonesia
BPS Kabupaten Pati (Statistics of Pati Regency) Jl. Pati-Kudus Km.3
Telp (0295) 381905
Email : bps3318@bps.go.id
About Us