Peningkatan Kapasitas Pelayanan Publik Agen Sosialisasi Statistik BPS Kabupaten Pati - News - BPS-Statistics Indonesia Pati Regency

Online Service for Integrated Statistics Services can be done via email: bps3318@bps.go.id with the subject Data; Reporting Service That Are Not Compliant With Procedures can be don lapor.go.id

In an effort to improve our quality and service to you, please participate in filling out the 2024 Data Needs Survey (SKD) via the link https://s.bps.go.id/SKD3318

Visit the Statistic of Pati Regency service link at s.bps.go.id/layanan3318

Peningkatan Kapasitas Pelayanan Publik Agen Sosialisasi Statistik BPS Kabupaten Pati

Peningkatan Kapasitas Pelayanan Publik Agen Sosialisasi Statistik BPS Kabupaten Pati

October 28, 2024 | Other Activities


Minggu (27/10), BPS Kabupaten Pati menyelenggarakan kegiatan Peningkatan Kapasitas Pelayanan Publik Agen Sosialisasi Statistik BPS Kabupaten Pati di Resto Bale Ndadah, Pati. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh pegawai dan PPNPM BPS Kabupaten Pati beserta dengan keluarga.

 

 

Acara dibuka oleh Kepala BPS Kabupaten Pati, Bob Setiabudi kemudian dilanjutkan dengan penyampaian materi pelayanan oleh Decy Restyan Damayanti, Pranata Komputer Ahli Muda BPS Kabupaten Pati dan terakhir materi parenting oleh Wahyu Suprayogi.

 

Acara juga dimeriahkan dengan berbagai macam lomba dari anak-anak, yang menambah kebersamaan keluarga besar BPS Kabupaten Pati, dan tentunya ada hadiah-hadiah menarik serta doorprize yang sudah disiapkan oleh panitia.

 

Semoga kegiatan ini menambah pemahaman kita terkait parenting atau pengasuhan anak dan juga tentang pelayanan yang ada di BPS Kabupaten Pati.

(Humas)

 

#peningkatankapasitan

#datamencerdaskanbangsa

#cintadata

 

 

Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

BPS Kabupaten Pati (Statistics of Pati Regency) Jl. Pati-Kudus Km.3

Telp (0295) 381905

Email : bps3318@bps.go.id

logo_footer

Manual

ToU

Links

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia