September 14, 2023 | BPS Activities
Repost @bps_statistics
Basis Data Tunggal merupakan bagian penting proses pemberdayaan UMKM untuk mengetahui lebih mendalam profil para pelaku usaha dan mencakup informasi mengenai karakteristik usaha yang dijalankan KUMKM.
Tahun ini, Kementerian Koperasi dan UKM (KemenKopUKM) berkolaborasi dengan Badan Pusat Statistik (BPS) akan menyasar di 215 Kab/Kota untuk mendata usaha non pertanian baik yang menetap atau tidak menetap.
Ingat! Ada ciri khusus dari Petugas Pendataan!
Untuk bangunan UMKM dan Koperasi, petugas akan mengenakan geotag dan foto. Pastikan Sobat sudah siap menjawab pertanyaan saat petugas datang nanti, ya!
Yuk! Kita sukseskan Pendataan Lengkap KUMKM, agar program pemerintah untuk KUMKM bisa lebih tepat sasaran, sesuai kebutuhan Sobat di lapangan.
#CintaData
#PLKUMKM2023
#BasisDataTunggalKUMKM
Related News
PL-KUMKM 2023, Penyediaan Basis Data Tunggal UMKM
Ubinan Padi Bersama Dinas Pertanian Kabupaten Pati Membangun Data Sektoral
Sectoral Data Building of Through One Data Indonesia Forum
One Indonesia Data Forum Pati Regency
Coordination Meeting for the Preparation of One Data Indonesia Pati Regency and Development of Secto
BPS-Statistics Indonesia
BPS Kabupaten Pati (Statistics of Pati Regency) Jl. Pati-Kudus Km.3
Telp (0295) 381905
Email : bps3318@bps.go.id
About Us